Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

Pert 3 - Budgeting: Cash and PERT

Gambar
Cash Budget berisi rincan estimasi kas masuk dan kas keluar selama periode anggaran. Contoh Cash Budget Kas Masuk (Cash Receipt) Sumber utamanya berasal dari penjualan tunai dan penagihan piutang Estimasinya berdasarkan sales budget dan pengalaman perusahaan dalam menagih sebelumnya. Contoh Cash Receipt Kas Keluar (Cash Disbursement) Sumber utamanya berasal dari COGM budget, Capital Expenditure budget, serta treasurer's budget . Tidak boleh berisi item akrual,  harus dahulu dijadikan cash basis. Contoh Labor Payroll Contoh Material Purchase Zero-Base Budgeting Setiap kali melakukan penganggaran, saldo harus dimulai lagi dari 0. Angggaran tidak boleh didasarkan pada periode sebelumnya. PERT/ Critical Path Method Adalah diagram probabilitas yang menghubungkan satu aktivitas dengan aktivitas yang lain. Digunakan untuk mengevaluasi waktu dan biaya sehingga kegiatan yang dilakukan dapat dikerjakan secara efektif dan efisien.   Digunakan saa...

Pert 2 - Budgeting: Profit, Sales, Costs, and Expenses

Profit Planning =Budgeting: Pengembangan dari rencana operasi untuk mencapai tujuan dan sasaran perusahaan. Forecast Prediksi apa yang akan terjadi pada organisasi. Setting Profit Objectives A priori method         : profit ditetapkan terlebih dahulu, kemudian dibuat rencana operasi. A posteriori method : profit merupakan hasil dari rencana operasi. Pragmatic method    :   profit ditetapkan berdasarkan standar. Long-Range Profit Planning proses berkelanjutan untuk membuat keputusan saat ini secara sistematis dengan pengetahuan terbaik mengenai kondisi pada masa yg akan datang. mengatur upaya-upaya untuk merealisasikan rencana. mengukur hasil keputusan terhadap ekspektasi melalui feedback  yg tersistematis. Short-Range Budgets dapat mencakup periode selama 3, 6, atau 12 bulan tergantung sifat bisnisnya. Advantages of Profit Planning Menyediakan pendekatan untuk identifikasi dan penyelesaian masalah. Menyediakan petu...

Pert 1 - Costing By-Products and Joint Products

Gambar
Banyak masalah industri dihadapkan dengan masalah penetapan biaya untuk produk sampingan (by-products) atau produk bersama (joint products) mereka. Penetapan biaya pada produk yang beraneka ragam ini untuk menentukan biaya persediaan, menentukan pendapatan, dan untuk tujuan laporan keuangan. Selain itu, penetapan biaya ini dapat menjadi informasi tambahan bagi manajemen untuk merencanakn laba dan mengevaluasi kinerja. Karena pentingnya hal tersebut, maka manajemen perlu memperhatikan penetapan biaya pada by-products dan joint products. Istilah A. By-products (produk sampingan) suatu produk yang nilainya relatif lebih kecil dan diproduksi bersamaan dengan produk yang nilainya lebih besar. bukan tujuan utama operasi perusahaan tetapi tidak bisa dihindari terjadinya dalam proses produksi. dapat dikategorikan menjadi dua berdasarkan kondisi pasar mereka pada titik  split-off  Dijual sesuai bentuk aslinya tanpa diproses lebih lanjut Memerlukan proses lebih lanjut hing...