Pert 3 - Budgeting: Cash and PERT
Cash Budget
berisi rincan estimasi kas masuk dan kas keluar selama periode anggaran.![]() |
Contoh Cash Budget |
Kas Masuk (Cash Receipt)
Sumber utamanya berasal dari penjualan tunai dan penagihan piutang
Estimasinya berdasarkan sales budget dan pengalaman perusahaan dalam menagih sebelumnya.
![]() |
Contoh Cash Receipt |
Sumber utamanya berasal dari COGM budget, Capital Expenditure budget, serta treasurer's budget.
Tidak boleh berisi item akrual, harus dahulu dijadikan cash basis.
![]() |
Contoh Labor Payroll |
![]() |
Contoh Material Purchase |
Zero-Base Budgeting
Setiap kali melakukan penganggaran, saldo harus dimulai lagi dari 0.
Angggaran tidak boleh didasarkan pada periode sebelumnya.
PERT/ Critical Path Method
- Adalah diagram probabilitas yang menghubungkan satu aktivitas dengan aktivitas yang lain.
- Digunakan untuk mengevaluasi waktu dan biaya sehingga kegiatan yang dilakukan dapat dikerjakan secara efektif dan efisien.
- Digunakan saat organisasi melakukan suatu projek, yaitu kegiatan yang tidak rutin dan memiliki starting dan ending point.
Contoh Diagram PERT Istilah-istilah:
- Earliest Expected Time : Titik tempuh yang telah dilalui sebelumnya.
- Latest Allowable Time : Waktu paling lambat untuk memulai aktivitas.
- Slack Time : Waktu luang atau jeda.
- Critical Path : Jalur yang membutuhkan waktu tempuh paling lama.
- Expected Time: Rata-rata waktu yag diperlukan suatu kegiatan jika diulangi dalam jumlah yg besar.
![]() | |
Rumus Menghitung Expected Time |
- Keterangan
- te: time expected
- to: time optimistic
- tm: time most likely
- tp: tme pesimistic
Informasi Terkait PERT
- Jalur yang ada tidak boleh diperpendek lagi jaraknya karena akan
mengorbankan kualitas ketika dilakukan. Tidak boleh juga diperpanjang karena
kegiatan akan menjadi tidak efisien. - Proses kegiatan dilakukan secara bersamaan sehingga Starting point dan
Ending pointnya sama, terlepas dari jalur yang dipilih. - Latest Allowable time (LF) dapat dihitung dengan Critical Path – Time
Estimated kegiatan selnjutnya.
Komentar
Posting Komentar